Jakarta – Mahkamah Agung (MA) telah menolak seluruh permohonan kasasi dari para terdakwa kasus korupsi pengelolaan timah yang merugikan negara Rp 300 triliun. Para pelaku…
Paris – Masalah Museum Louvre di Paris rasanya belum juga usai. Setelah dirampok, kini museum itu mengalami masalah kebocoran!Seorang juru bicara museum mengatakan pada CNN…
Jakarta – Sebanyak 8 kecamatan di Sumatera Utara (Sumut) masih terisolasi usai…
Jakarta – Wakil Menteri Lingkungan Hidup (LH) RI Diaz Hendropriyono mengatakan ada sejumlah perusahaan yang disegel karena diduga menjadi penyebab bencana banjir di Sumatera. Sejauh ini, sudah ada 4 perusahaan yang disegel.”Ada 4 perusahaan yang sudah dipasang segel Papan Pengawasan dan PPLH Line,” kata Diaz kepada wartawan, Selasa (9/12/2025).Kementerian LH masih melakukan pemanggilan terhadap 8 perusahaan di daerah aliran sungai (DAS) Batang Toru. Empat perusahaan telah diperiksa kemarin (8/12), dan 4 lainnya hari ini. Penyegelan, kata Diaz, dilakukan bertahap sejak Jumat (5/12). Perusahaan terakhir yang disegel dilakukan pada Minggu (7/12). “Hari Jumat 5 Desember, PTPN 3,…
Jakarta – Masjid Istiqlal dibangun selama 17 tahun, dan gagasannya muncul setelah Indonesia merdeka pada tahun 1945. Pada tahun 1953, sejumlah organisasi masyarakat Islam mengusulkan…
Jakarta – Kejaksaan Negeri Jakarta Pusat telah melimpahkan empat berkas perkara tersangka kasus dugaan penghasutan terkait aksi kericuhan pada Agustus lalu ke Pengadilan Negeri Jakarta…
Virginia – Sebuah staf di toko minuman keras (miras) Amerika Serikat dibuat kaget usai hari libur Thanskgiving. Seekor hewan berbulu merampok tokonya.Toko ABC di Ashland,…
Jakarta – Menteri Perhubungan (Menhub) Dudy Purwagandhi memprediksi puncak perjalanan libur Natal dan tahun baru (Nataru) akan terjadi pada 24 Desember 2025 dan arus balik…
Medan – Wali Kota Pekanbaru Agung Nugroho mengunjungi langsung korban bencana di beberapa wilayah Sumatera Utara, malam ini. Kunjungan itu sekaligus membawa bantuan Rp 1 miliar bagi korban bencana.Ditengah kepadatan aktivitas hari ini di Kota Pekanbaru, Agung langsung berangkat ke Medan. Tak sendiri, Agung juga berangkat bersama Wakil Wali Kota…
Klungkung – Pantai Crystal Bay di Nusa Penida kebanjiran. Aktivitas pariwisata di sana pun dihentikan untuk sementara.Pantai cantik itu terendam banjir akibat hujan deras yang mengguyur wilayah tersebut sejak Senin (8/12) sekitar pukul 23.00 Wita. Material lumpur dan sampah yang terbawa arus mengganggu akses wisatawan masuk ke kawasan pantai.Air bah…
Jakarta – Lalu lintas di Jl Pramuka, Senen, Jakarta Timur, arah Matraman pagi ini mengalami kemacetan. Kemacetan itu disebabkan oleh adanya crane proyek parkir di sekitar flyover Pramuka.”Informasi Kanit Lantas Matraman kemacetan dikarenakan KR crane (proyek) parkir di flyover Pramuka, terkini sudah bisa digeser,” kata Kasat Lantas Polres Metro Jaktim…
Jakarta – Kain tenun khas Sumba ternyata bukan sekadar kain biasa. Terkandung makna yang mendalam di baliknya.Kain tenun sudah menjadi bagian yang tak terpisahkan bagi masyarakat Sumba. Kain ini sudah menjadi bagian dari kehidupan keseharian mereka.Ketika liburan ke Tanah Sumba, traveler bisa membeli kain tenun sebagai buah tangan. Tapi jangan…
Jakarta – BYD Atto 1 belum terkalahkan di bulan November 2025. Mobil listrik mungil lagi-lagi berada di puncak daftar mobil terlaris di Indonesia.Dominasi BYD Atto…
Jakarta – Untuk mengantisipasi lonjakan penumpang di masa liburan Natal 2025 dan…
Jakarta – Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) sekaligus Anggota Komite Eksekutif Percepatan…
Sorotan Hari Ini
Berita Terbaru
Lihat Lebih BanyakJakarta – Menjelang Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru), Telkomsel menyiapkan jaringan, termasuk 5G, agar tetap optimal. Meski frekuensi 5G masih terbatas, perusahaan memastikan kondisi itu tidak akan menjadi hambatan bagi kualitas layanan.”Telkomsel berkomitmen untuk memberikan layanan dengan teknologi terdepan,” ujar Direktur Network Telkomsel, Indra Mardiatna, Jumat (28/11/2025).Berdasarkan data terkini, layanan 5G Telkomsel didukung 5.000 base transceiver station (BTS) yang tersebar di seluruh wilayah Tanah Air, tepatnya mencakup 76 kota/kabupaten. “Di Jakarta kita sudah lebih dari 3.000 BTS 5G. Tentunya, dengan layanan 5G dan juga beberapa teknologi seperti AI, autonomous network, kita berikan layanan terbaik, efisiensikan layanan, kemudian meningkatkan…
Jakarta – Pasangan Habib Usman bin Yahya dan Kartika Putri sedang fokus menyambut kelahiran anak mereka, yang rencananya akan diberi nama Muhammad Ali. Habib Usman, memberikan update mengenai kondisi Kartika Putri yang semakin mendekati Hari Perkiraan Lahir (HPL).Habib Usman menyampaikan, meski HPL resminya masih sekitar pertengahan bulan depan, istrinya sudah mulai merasakan tanda-tanda persalinan lebih awal. Kondisi ini membuat pasangan tersebut, semakin intensif dalam mempersiapkan diri untuk momen penting itu. Ia memohon doa kepada masyarakat agar proses persalinan dapat berjalan dengan lancar dan berkah.”Saya juga minta doa kepada semua agar persalinannya lancar. Insyaallah due date-nya (hari perkiraan lahir) tanggal 10…
London – Crystal Palace memimpin 1-0 di babak pertama saat menjamu Manchester United dalam lanjutan Premier League musim 2025/2026. Setan Merah kebobolan lewat titik putih.Bermain di Selhurst Park, Minggu (30/11/2025), MU sudah mendapat peluang lewat Casemiro di menit pertama, namun tembakannya digagalkan oleh Dean Henderson. Palace membalas di menit ke-8, tetapi tembakan Jean-Philippe Mateta masih melebar.Casemiro kembali mendapat peluang di menit ke-10, tetapi tandukannya usai menyambut crossing Bruno Fernandes belum menemui sasaran. Palace lagi-lagi membalas lewat Adam Wharton di menit ke-13, namun tembakannya bisa diatasi kiper MU, Senne Lammens. Mateta kembali mendapat peluang di menit ke-15, namun tembakannya lagi-lagi melenceng…
Jakarta – Jorge Martin, pebalap Aprilia bersuara terkait regulasi terbaru yang bakal hadir di MotoGP 2027. Salah satu yang banyak disorot adalah kapasitas mesin yang diturunkan dari 1.000 cc menjadi 850 cc.Menurut Martin motor MotoGP itu semakin maju dalam hal teknologi, tapi di sisi lain makin kurang asyik buat ditonton. Manuver salip menyalip jarang terjadi.”Aneh bagi saya, di satu sisi, rasanya kita benar-benar mundur. Secara teknologi, saya pikir motor MotoGP semakin baik, tetapi dari segi tontonan, mereka tidak jauh lebih baik,” kata Martin dikutip dari Motosan, Minggu (30/11/2025). Sekadar informasi, pada 2027 nanti MotoGP akan melakukan perombakan besar-besaran. Mesin 1.000…
Jakarta – Bali sempat disebut sebagai destinasi wisata tidak layak dikunjungi pada 2025 oleh Fodor’s Travel, penyedia panduan perjalanan asal Amerika Serikat (AS). Untuk tahun depan, Bali boleh lega, karena Fodor’s tak lagi memasukkan Bali ke daftar haram tersebut.Bali sempat disebut tak layak dikunjungi karena masalah overtourism, kemacetan, sampah, dan potensi kehilangan identitas budaya. Kini ada destinasi lain yang disebut tak layak dikunjungi untuk tahun depan. Mengutip situs resmi Fodor’s Travel daftar No List 2026 ini merupakan ajakan bagi turis untuk tidak mengunjungi beberapa tempat agar dapat pulih dari tekanan overtourism.Berikut daftar destinasi yang tidak layak dikunjungi tahun depan karena…
Jakarta – Gelondongan kayu ikut terbawa arus banjir bandang di Sumatera Utara. Gelondongan kayu dengan jumlah banyak itu menjadi sorotan publik.Video gelondongan kayu terbawa arus viral di media sosial. Banyak warganet yang mengaitkan gelondongan kayu itu dengan praktik ilegal logging yang memperparah banjir dan longsor.Banjir bandang membawa muatan gelondongan kayu di Kabupaten Tapanuli Selatan, Tapanuli Tengah, hingga Sibolga. Hingga saat ini belum diketahui asal usul gelondongan kayu tersebut. Respons Gubernur SumutGubernur Sumatera Utara (Sumut) Bobby Nasution merespons gelndongan kayu yang terbawa arus banjir. Bobby mengaku akan mengecek hal tersebut.”Ya nanti kita lihat ya (soal banyaknya gelondongan kayu),” kata Bobby Nasution…
Jakarta – Indonesia memiliki potensi besar sebagai salah satu power house Web3 dan blockchain di Asia. Hal itu ditegaskan oleh empat pendiri Web3 Week Asia-Alex J. Rumondor, Andreas Tobing, Jodi Kalim, dan Muhammad Rofiq-yang sejak awal merintis gerakan ini dengan visi menjembatani dunia akademis dan industri melalui edukasi yang terstruktur.Alex menjelaskan bahwa Indonesia memiliki talenta dan tingkat adopsi yang sangat menjanjikan.”Potensi talenta dan adopsi pasar kita luar biasa, dan tugas kita bersama adalah membuka jalan melalui edukasi yang tepat,” ujarnya dikutip dari siaran persnya, Sabtu (30/11/2025). Visi tersebut diwujudkan dalam bentuk roadshow edukasi Web3 di berbagai universitas di Indonesia. Hingga…
London – Kekalahan Tottenham Hotspur dari Fulham di Liga Inggris diwarnai blunder kiper Guglielmo Vicario yang keluar dari sarangnya. Ia pun mendapat hujatan dari suporter Spurs, namun manajer Thomas Frank membelanya.Bermain di kandang sendiri, Minggu (30/11/2025) dini hari WIB, Spurs kalah 1-2 usai kebobolan dua kali di enam menit awal babak pertama. Kenny Tete mencetak gol pembuka di menit ke-4 lewat tembakan jarak jauh yang disusul gol Harry Wilson dua menit berselang.Pada gol kedua, Vicario keluar dari kotak penalti untuk menghalau Raul Jimenez, namun sapuannya jatuh di kaki Joshua King yang kemudian memberi umpan pada Wilson untuk mencetak gol ke…
Jakarta – Polisi membongkar kasus korupsi dana hibah untuk atlet difabel di Kabupaten Bekasi, Jawa Barat. Kerugian keuangan negara karena korupsi ini mencapai Rp 7,1 miliar. Uang korupsi tersebut digunakan untuk kepentingan pribadi, salah satunya untuk membeli mobil Toyota Kijang Innova Zenix.”Kerugian keuangan negara sebesar Rp 7.117.660.158 berdasarkan penghitungan kerugian keuangan negara (PKKN) yang dilakukan auditor Inspektorat Kabupaten Bekasi,” kata Kapolres Metro Bekasi Kombes Mustofa dalam keterangannya, Kamis (27/11), seperti dikutip dari detikNews.Diberitakan sebelumnya, Kombes Mustofa mengatakan pihaknya menetapkan dua tersangka berinisial KD dan NY dalam kasus korupsi dana hibah atlet difabel di Kabupaten Bekasi. Dia menjelaskan National Paralympic Committee…
Foto Travel Rafida Fauzia – detikTravel Jumat, 28 Nov 2025 21:01 WIB Amerika Serikat – Parade Thanksgiving 2025 kembali meriah dengan balon raksasa karakter populer. Ribuan warga memenuhi jalan di Manhattan untuk menyaksikan atraksi tahunan ini.











































