
Pihak TikTok menanggapi rencana pemerintah untuk memberlakukan aturan pembatasan bermedsos pada anak di bawah umur. Communications Director TikTok Indonesia Anggini Setiawan mengatakan pihaknya akan mendukung pemerintah untuk melindungi anak-anak dari bahaya dunia digital.